Apa itu komedo? Komedo adalah bintik-bintik hitam berukuran kecil yang muncul di permukaan kulit.
Komedo sering muncul pada wajah dan hidung, komedo sendiri merupakan masalah umum bagi remaja, terlebih mereka yang mempunyai kulit wajah yang berminyak.
Komedo bisa juga di sebut sebagai tahap pertama jerawat , sebelum bakteri memasuki pori-pori yang tersumbat.
Berikut ini adalah penyebab utama yang menyebabkan komedo
Campur semua bahan tersebut hingga menjadi pasta. Kemudian oleskan campuran tersebut ke wajah, biarkan selama 10-15 menit dan setelah itu cuci wajah dengan air dingin.
Cara mengolahnya,campur kedua bahan tersebut hingga merata, kemudian oleskan pada bagian yang ada komedonya, biarkan selama 30 menit dan yang terakhir bersihkan wajah dengan menggunakan air hangat.
Demikian artikel 8 cara alami menghilangkan komedo semoga artikel ini dapat membantu anda untuk menghilangkan komedo yang anda miliki.
Komedo sering muncul pada wajah dan hidung, komedo sendiri merupakan masalah umum bagi remaja, terlebih mereka yang mempunyai kulit wajah yang berminyak.
Komedo bisa juga di sebut sebagai tahap pertama jerawat , sebelum bakteri memasuki pori-pori yang tersumbat.
Cara alami menghilangkan komedo di wajah dan hidung
Penyebab umum komedo
Berikut ini adalah penyebab utama yang menyebabkan komedo
· Perubahan hormonial
· Keturunan
· Kosmetik
· Merokok
· Alkohol
· Kafein
Tips Alami Menghilangkan Komedo
Ikuti tips sederhana berikut untuk membersihkan pori-pori dan mengusir komedo anda dengan bahan-bahan yang tersedia di rumah.
·Menggunakan Tomat.
Tomat memiliki antiseptik alami yang mengeringkan komedo. Cara nya, ambil sebuah tomat kecil,kemudian kupas lalu tumbuk. Setelah itu oleskan pada wajah sebelum tidur. Biarkan semalam dan setelah pagi bersihkan wajah dengan air bersih.baca juga jenis penyebab dan cara menghilangkan jerawat
·Menggunakan Lemon.
Lemon merupakan bahan alami yang efektif dalam mengobati komedo. Cara mengolahnya yaitu. Peras beberapa tetes jeruk lemon dalam mangkuk, tambahkan garam dan aduk campuran tersebut hingga rata. Cuci wajah terlebih dahulu dengan air hangat, kemudian oleskan perasan jeruk tadi pada komedo. Tunggu hingga 20 menit setelah itu cuci wajah anda kembali dengan air hangat.·Menggunakan Pasta Gigi
Caranya, oleskan sedikit pasta gigi pada bagian komedo, biarkan selama 25 menit dan cuci wajah anda dengan lembut dengan menggunakan air hangat. Gunakan pasta gigi secara rutin selama dua minggu untuk bebas dari komedo.·Menggunakan Madu
Madu memiliki anti septik yang bagus untuk perawatan kulit berminyak dan komedo. Caranya, oleskan madu pada bagian yang terkena komedo, biarkan selama 15 menit. Kemudian bilas dengan menggunakan air hangat.·Menggunakan Baking Soda
Pertama-tama siapkan campuran baking soda dan air untuk membuat pasta. Setelah jadi oleskan campuran tersebut pada bagian yang terkena komedo, tunggu beberapa waktu hingga kering kemudian bilas dengan air hangat untuk menghilangkan minyak dan kotoran yang menyebabkan komedo.baca juga artikel fakta dan mitos jerawat
·Menggunakan Otmeal dan Yogurt
Campuran otmeal dan yogurt baik untuk kulit dan dapat membantu mengusir komedo. Caranya, campur dua sendok makan oatmeal dengan dua sendok makan yogurt, tambahkan satu sendok makan jus lemon dan minyak zaitun untuk campuran yogurt dam oatmeal.Campur semua bahan tersebut hingga menjadi pasta. Kemudian oleskan campuran tersebut ke wajah, biarkan selama 10-15 menit dan setelah itu cuci wajah dengan air dingin.
·Menggunakan Telur
Telur mentah merupakan obat yang paling efektif untuk menghilangkan komedo. Bahan yang di perlukan 1-2 butir telur dan madu.Cara mengolahnya,campur kedua bahan tersebut hingga merata, kemudian oleskan pada bagian yang ada komedonya, biarkan selama 30 menit dan yang terakhir bersihkan wajah dengan menggunakan air hangat.
·Menggunakan Jeruk Nipis
Bahan yang perlu disiapkan adalah kayu manis dan jeruk nipis. Cara membuatnya, campur kedua bahan tersebut hingga menjadi pasta, setelah jadi oleskan pasta pada bagian wajah yang terkena komedo dan biarkan selama semalam kemudian saat pagi bersihkan wajah anda menggunakan air hangat.Demikian artikel 8 cara alami menghilangkan komedo semoga artikel ini dapat membantu anda untuk menghilangkan komedo yang anda miliki.